INILAH REGULASI TERBARU BEBAN MENGAJAR 24 JAM GURU SERTIFIKASI

 INILAH REGULASI TERBARU BEBAN MENGAJAR 24 JAM GURU SERTIFIKASI

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) saat ini mengkaji regulasi beban 24 jam mengajar itu.

Dirjen Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Kemendikbud Sumarna Surapranata menuturkan kajian sedang mereka lakukan saat ini.

Baca Juga :


Rencananya sebagai ganti aturan 24 jam mengajar itu, guru diwajibkan berada di sekolah sehari penuh.

’’Beban jam guru jadi 8 jam sehari selama lima hari dalam sepekan,’’ katanya kemarin.

Pejabat yang akrab disapa Pranata mengatakan ketentuan lama berada di sekolah delapan jam sehari itu merujuk jam normal, bukan jam pelajaran. Jadi jika jam masuk sekolah guru mulai pukul 07.00 maka sampai pukul 15.00.

Posting Komentar untuk " INILAH REGULASI TERBARU BEBAN MENGAJAR 24 JAM GURU SERTIFIKASI"